Education

Blog Operator Berisi Mengenai Tutorial Pendidikan

Powered by Blogger.

Wednesday, January 20, 2016

SK Penunjukkan Penanggungjawab Pengelola Verval Data GTK dan NUPTK Tahun 2016

SK Penunjukkan Penanggungjawab Pengelola Verval Data GTK dan NUPTK Tahun 2016 - Ternyata tugas Operator menanti lagi setelah update Aplikasi 4.1.0 ke 4.1.1 tadi 10 menit yang lalu sekarang ada lagi yang harus segera di lanjutkan untuk melengkapi data PTK.

Selain Dapodik, Operator Sekolah juga mengerjakan:
1. Simda BMD (inventaris barang)
2. BOS (Operasional online dan offline)

Dan yang terbaru kali ini adalah:
1. Verval Data GTK
2. NUPTK

Belum selesai update ke 4.1.1 datang lagi surat yang menunjukkan bahwa akan ada "Penunjukkan Penanggungjawab Pengelola Verval Data GTK dan NUPTK Tahun 2016". Maka dari itu saya akan memberikan contoh SK Penugasan Penunjukkan Penanggungjawab terhadap dua data besar ini.

Download Suratnya DISINI

Berikut contoh SK Penunjukkan Penanggungjawa Pengelola Verval Data GTK dan NUPTK Tahun 2016:

DINAS PENDIDIKAN KEBUDAYAAN PEMUDA DAN OLAH RAGA
SD NEGERI TAMBAHARJO
KABUPATEN KEBUMEN
Alamat: Ds. Tambaharjo Rt 01 Rw 01 Kec. Adimulyo Kab. Kebumen Pos : 54363
Terakreditasi B



SURAT PENUGASAN
Nomor : 800/03/SMKS-C/2016


Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama                                :    NAMA DAN GELAR KEPALA SEKOLAH
NIP                                    :    123456789012345678
Pangkat / Gol. Ruang    :    Penata Tk. I / IV-a
Jabatan                            :    Kepala ………………………..

Dengan ini menugaskan :

Nama                                :    NAMA DAN GELAR OPERATOR SEKOLAH
NIP                                    :    123456789012345678
Pangkat / Gol. Ruang    :    Penata Muda / III-a
Jabatan                            :    Tenaga Administrasi Sekolah
E-Mail                               :    ……………..@................
Telp/HP                            :    081234567890
Unit Kerja                         :    ………………………………………

Sebagai Operator Sekolah dari ……………………… untuk mengelola Data Pendidikan pada situs : http://sdm.data.kemdikbud.go.id.

Demikian surat penugasan ini dikeluarkan untuk dapat dilaksanakan dengan baik dan penuh rasa tanggung jawab

Tambaharjo, 04 Januari 2016
Kepala Sekolah,




NAMA KEPALA SEKOLAH
NIP. 123456789012345678


atau bisa didownload DISINI

Terima kasih atas kunjungannya dan jangan lupa share artikel "SK Penunjukkan Penanggungjawab Pengelola Verval Data GTK dan NUPTK Tahun 2016" semoga bermanfaat...

opsmembara adalah blog mengenai tutorial dan pengalaman saya sebagai Operator Sekolah semua kendala dan solusi dapat diselesaikan dengan cara mencoba dan terus belajar.

Back To Top