Education

Blog Operator Berisi Mengenai Tutorial Pendidikan

Powered by Blogger.

Wednesday, January 20, 2016

Cara Pengisian "No. Registrasi Perpustakaan" Pada Tabel Sarpras Dapodik 410 Tahun 2016

Cara Pengisian "No. Registrasi Perpustakaan" Pada Tabel Sarpras Dapodik 410 Tahun 2016 - Bagi OPS yang masih bingung cara pengisian Kolom "No. Registrasi Perpustakaan" di tabel Prasarana....silahkan dibaca pelan ­ pelan....

Nomor Registrasi perpustakaan didapat dari website resmi Perpustakaan Nasional Republik Indonesia dengan alamat http://npp.pnri.go.id/.

Caranya adalah sebagai berikut: 
1. Akses alamat website http://npp.pnri.go.id/ lalu akan muncul halaman utama website Perpustakaan Nasional Republik Indonesia
2. Pilih menu Aplikasi NPP
3. Pada aplikasi NPP pilih menu Profil Perpustakaan
4. Cari NPP dengan memasukan nama perpustakaan.

Terima kasih sudah mengunjungi "Cara Pengisian No. Registrasi Perpustakaan Pada Tabel Sarpras Dapodik 410 Tahun 2016" semoga bermanfaat.

opsmembara adalah blog mengenai tutorial dan pengalaman saya sebagai Operator Sekolah semua kendala dan solusi dapat diselesaikan dengan cara mencoba dan terus belajar.

Back To Top